TUGAS ISD 3 : Kebudayaan & Kepribadian
K ebudayaan Budaya atau Kebudayaan merupakan suatu kata yang sangat sulit diindah kan dalam kehidupan masyarakat. Selain itu budaya juga merupakan sebuah identitas dari peradaban masyarakat. Kebudayaan sendiri mempunyai makna yang bannyak dalam persepsi apapun, seperti kita sering mendengar kata kebudayaan baik dalam pengertian yang sempit maupun dalam pengertian yang luas, baik dalam pengertian orang awam maupun pengertian keilmuan. · Dalam pengertian sempit kebudayaan seringkali diartikan sebagai adat tradisi atau kebiasaan sehingga seringkali dicont...